MODEL PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DALAM BIDANG PENJAHIT DI DESA ULAK KERBAU LAMA KECAMATAN TANJUNG RAJA

Main Article Content

Namira Namira
Eni Murdiati
Sumaina Duku

Abstract

Penelitian ini melatarbelakangi upaya masyarakat untuk mengatasi berbagai permasalahan ekonomi keluarga dalam mencari nafkah, dengan adanya pemberdayaan perempuan, masyarakat berpartisipasi dalam berbagai aktivitas. Masyarakat di Desa Ulak Kerbau Lama pemberdayaan perempuan tersebut ditujukan kepada penjahit Maryama yang  terus mampu mengikuti perkembangan zaman pada tren busana di Desa Ulak Kerbau Lama Kecamatan Tanjung Raja. Penelitian ini menganalisis tentang Model Pemberdayaan Perempuan dalam Bidang Penjahit di Desa Ulak Kerbau Lama Kecamatan Tanjung Raja. Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui model pemberdayaan perempuan dalam bidang penjahit di Desa Ulak Kerbau Lama Kecamatan Tanjung Raja. Peneliti menggunakan metode kualitatif. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan menggunakan model pemberdayaan perempuan yang digunakan saat ini sesuai dengan model Theempowerment approach (pendekatan pemberdayaan) masyarakat khususnya akan dikaitkan oleh peneliti dengan hasil penelitian pada usaha penjahit ibu Maryama melalui Local Community Development: suatu keadaan keluarga yang terpenuhi kebutuhan dasar, sosial maupun kebutuhan untuk pengembangan secara optimal. Pemberdayaan perempuan dalam masyarakat bukan sekedar pemberian bantuan atau sumbangan, melainkan suatu upaya untuk meningkatkan martabat atau kapasitas individu dan kelompok dalam masyarakat khususnya di Desa Ulak Kerbau Lama Kecamatan Tanjung Raja.

Article Details

Section
Articles

References

Mutiawardhana. (Januari 2021). Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Peternakan Sapi di Daerah Pertanian Lahan Kering Desa Kemejing Kecamatan Semin Kabupaten Gunung Kidul. Jurnal Tropical Animal Hunbandry , Vol. 2 (1).

Ambar Teguh Sulistiyani. (2014: 80). Kemitraan dan model-model pemberdayaan. Yogyakarta: Gava Media.

Departemen Agama Islam, A.-Q. d.

Departemen RI. (2015). Al-Qur’an Terjemahan Indonesia. Jakarta: PT. Sari Agung.

Erdiana. (2016). Potret Kemiskinan Perempuan. Jakarta: Women Reserach Institute.

Euis Sunarti. (2012). Indikator Keluarga Sejahtera: Sejarah Pengembangan, Evaluasi dan Keberlanjutannya. Bogor: , Fakultas Ekologi Manusia.

Euis Sunarti. (2021). Indikator Keluarga Sejahtera: Sejarah Pengembangan, Evaluasi dan Keberlanjutannya. Bogor: Fakultas Ekologi Manusia.

Keagamaan., Z. (Januari-Juni 2010). Pemberdayaan Perempuan oleh Lajnah Wanita. Jurnal Pengkajian Masalah Sosial .

Lexy. J. Moleong. (2019). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Limas Dodi. (2017). Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Ilmu.

Nurhaeni, Harahap, J. (2019). Peran Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga dalam Pemberdayaan Wanita Di Desa Simatahari Kecamatan Kotapinang Kabupaten Labuhanbatu Selatan.

Observasi di Desa Bindung Langit kecamatan Baturaja Kabupaten OKU, pelaksanaan penelitian pada tanggal 10 Mei 2024. . (n.d.).

Rury Mauliana. (2020). Pemberdayaan Perempuan Melalui Pelatihan Menjahit Dalam Peningkatkan Kreativitas Anggota Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) Kelurahan Pajaresuk Kecamatan Pringsewu Kabupaten Pringsewu. Lampung: Universitas Raden Intan Lampung.

Sidu. (2021). Pemberdayaan Masyarakat Sekitar Hutan Lindung Jombi, Kabupaten Muna, Provinsi Sulawesi Tengah. Disertasi Program Pascasarjana IPB, Bogor.

Soetomo. (2019). Pemberdayaan Masyarakat Mungkinkah Muncul Antitesisnya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Sulistyani. (2019). Kemitraan dan Model-model Pemberdayaan. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sunarti. ((2018).4). Partisipasi Masyrakat Dalam Pembangunan Sanitasi Perkotaan di Kelurahan Rowosari Kecamatan Tembalang Kota Semarang.vol. 4.

Suwarno. (2018). Teori Sosiologi. Bandar Lampung: Unila Press.

Zakiyah. (Januari-Juni 2010). Pemberdayaan Perempuan oleh Lajnah Wanita. Jurnal Pengkajian Masalah Sosial Keagamaan , Vol XVII, 01.

Zubaedi. (2018). Pengembangan Masyarakat Wacana dan Praktek. Jakarta: Pustaka Kencana Prenada Media Group.

Zubaidi. (2018:14). Pengembangan Masyarakat Wacana dan Praktik. Jakarta: Kencana Prenada Media.