Analisis Metode Pembelajaran Al-Qur'an Hadits di Madrasah Ibtidaiyah

Main Article Content

Mamkua Amirullah
Tutut Handayani
Amir Hamzah

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis metode pembelajaran Al-Qur’an Hadits di Madrasah Ibtidaiyah. Jenis penelitian ini merupakan sebuah penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Sumber data yang diperoleh pada penelitian ini didapat melalui wawancara dan observasi. Penelitian ini dilaksanakan disalah satu Madrasah Ibtidaiyah di Kabupaten Ogan Ilir. Penelitian ini dilaksanakan pada Januari 2022. Hasil penenlitian ini menunjukkan bahwa metode yang diterapkan dalam pembelajaran Al-Qur’an Hadits yaitu menggunkan beberapa metode, yaitu metode tanya ceramah, metode tanya jawab, metode talking stik dan metode snowball throwing. Dengan diterapkannya metode tersebut membuat peserta didik antusias dan mudah dalam memahami materi yang disampaikan oleh guru. Dengan mengkombinasikan metode-metode itu siswa menjadi semangat dan tidak bosan dalam proses pembelajaran.

Article Details

Section
Articles

References

Abdul Mujib. (2013). Straregi Pembelajaran. PT Remaja Ros dakarya.

Aquami. (2017). Korelasi antara Kemampuan Membaca Al-Qur’an dengan Keterampilan Menulis Huruf Arab pada Mata Pelajaran Al-Qur’an Hadits di Madrasah Ibtidaiyah Quraniah 8 Palembang, JIP (Jurnal Ilmiah PGMI), 3(1). https://doi.org/10.19109/jip.v3i1.1379

Bujuri, et. al. (2021) Improving Student’s Learning Liveliness Of Natural Science By Giving Question And Getting Answer Startegy At Islamic Elementary School. JIP (Jurnal Ilmiah PGMI), 7(1). https://doi.org/10.19109/jip.v7i1.7990

Hasibuan, A. M., Fatmawati, F., Pulungan, S. A., Wanhar, F. A., & Yusrizal, Y. (2021). Meningkatkan Minat Belajar Matematika Siswa dengan Menggunakan Metode Snowball Throwing pada Siswa Kelas VI SD Swasta PAB 15 Klambir Lima. Elementary School Journal PGSD FIP Unimed, 11(2), Article 2.

Jenanu, F., Maksum, A., & Lestari, I. (2014). Peningkatan Hasil Belajar IPS dengan Menggunakan Metode Pembelajaran Talking Stick untuk Sekolah Dasar. Perspektif Ilmu Pendidikan, 28(2), Article 2.

Lin, C. Y., Huang, J. Y., & Lo, L.-W. (2016). Exploring in vivo cholesterol-mediated interactions between activated EGF receptors in plasma membrane with single-molecule optical tracking. BMC Biophysics, 9(1), 6.

Ni Nyoman Parwati. (2018). Belajar dan Pembelajaran. PT RajaGrafindo.

Prijanto, J. H., & Kock, F. de. (2021). Peran Guru Dalam Upaya Meningkatkan Keaktifan Siswa Dengan Menerapkan Metode Tanya Jawab Pada Pembelajaran Online. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 11(3), Article 3.

Ranabumi, R., Rohmadi, M., & Subiyantoro, S. (2017). Penggunaan Metode Ceramah dalam Pembelajaran Menulis Teks Eksposisi pada Siswa Kelas VII-B SMP Negeri 5 Kediri. Proceedings Education and Language International Conference, 1(1), Article 1.

Sitohang, J. (2018). Penerapan Metode Tanya Jawab untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA pada Siswa Sekolah Dasar. SUARA GURU, 3(4), Article 4.

Sugiyono. (2016). Memahami Penelitian Kualitatif. Alfabeta.

Tambak, S. (2014). METODE CERAMAH: Konsep dan Aplikasi dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Jurnal Tarbiyah, 21(2), Article2.

Ulwiyah, N. (2014). Optimalisasi Metode Pembelajaran IPS MI untuk Pengembangan Keterampilan Berfikir Kritis Siswa. Religi: Jurnal Studi Islam, 5(2), Article 2.

Utomo, K. B. (2018). Strategi dan Metode Pembelajaran Pendidikan Agama Islam MI. MODELING: Jurnal Program Studi PGMI, 5(2), Article 2.

UU Nomor 20. (2003). Sistem Pendidikan Nasional, Pasal 2 ayat 1.