PESAN DAKWAH DI ERA DIGITAL DALAM PERSPEKTIF UMMATAN WASATHON
DOI:
https://doi.org/10.19109/tabayyun.v2i2.12763Abstract
Tulisan ini berjudul " Pesan Dakwah di Era Digital dalam Perspektif Ummatan Wasathon" .
Permasalahan " Bagaimana pesan dakwah di era digital dalam perspektif Ummatan
Wasathon"? Era digital ditandai oleh kemajuan teknologi informasi ( revolusi industri 4. 0 )
bersifat mengglobal dengan ciri. Peristiwa dan pesan dakwah dalam hitungan detik telah
tersiar ke seantero jagat. Da'i baik individu maupun kelompok haruslah berhati-hati dan
cerdas dalam mengemas pesan dakwah sehingga pesan itu menjadi. Basyiran dan Nadziran.
Ummat Islam oleh al- Qur'an disebut sebagai " Ummatan Wasathon", yaitu ummat
pertengahan yang tidak memihak kekiri dan kekanan, hanya memihak kepada Al Haq (
Kebenaran) hanya bersumber dari Allah. Pesan dakwah bil lisan, bilqolam haruslah bernuansa
Islam, yaitu. Sadidan, Balighon, Makrufan, Kariman, Layyinan dan Maisura.
Kata Kunci : Pesan dakwah, Era digital, Ummatan Wasathon.








