Upaya Peningkatan Minat Baca Anak-Anak Desa Lubuk Mumpo Melalui Rumah Baca Di Desa Lubuk Mumpo Kecamatan Gunung Megang
Keywords:
Minat Baca, Rumah Baca, anak-anakAbstract
Program pengabdian masyarakat dalam bentuk pendidikan ini di atas kerjasama mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang dengan Desa Lubuk Mumpo, Kecaman Gunung Megang, Kabupaten Muara Enim, Provinsi Sumatera Selatan untuk memberikan pengajaran terkait peningkatan kualitas pendidikan islam dan bimbingan belajar dan bermain kepada anak-anak yang berjumlah 30 orang. Tujuan pengabdian ini adalah untuk menyediakan tempat pendidikan bagi anak-anak pasca di liburkanya sekolah-sekolah di masa pandemi Covid-19 di Desa Lubuk Mumpo yang kesulitan dalam belajar dan mengerjakan tugas-tugas dari sekolah, dan membantu anak-anak dalam meningkatkan minat baca melalui rumah baca.
Downloads
Published
08-11-2021
Issue
Section
Articles