Self Counseling Qolbun menuju Kualitas Sholat Khusyu' Aspek Esotrik Versi Pemikiran Imam AL- Ghozali

Authors

  • Amin Sihabuddin Universitas islam Negeri Raden Fatah Palembang

DOI:

https://doi.org/10.19109/ghaidan.v6i2.17057

Abstract

Telah dilakukan penelitian dengan judul” Self Consling Qolbu Shalat  yang Khusyu’ aspek Esotorik menurut pemikiran Imam al-Ghozali” . Adapun masalah yang dibahas adalah, Bagaimana “ Self Cosling Qolbun menuju shalat yang khusyu’ menurut versi Imam Ghozali”.             Terdapat perbedaan secara esnsial tentang khusyu’ dalam shalat, karena khusyuk bersifat individual atau personal. Sufi memandang khusyuk adalah substansi shalat  sebagai jiwa ( ruh) dari shalat. Bila shalat memiliki ruh maka akan memunculkan sosok orang yang beriman berakhlak dan bertakwa, serta mampu mmbentengi diri terhadap perbuatan maksiat.             Menurut Al-ghozali shalat disamping rukun zohir ( syar’i) 13 rukun, untuk menuju khusyu’ di perlukan 6 rukun bathin ( Hudurul Qolbi, al-fahmu, al-A’zhom, al- Haibah, ar-Roja’ dan al-Haya’.             Adapun  hubungan khusyu’ dengan aspek bathini, yaitu berhubungan secara substansi dimana khusyu’ sebagai roh dari ibadah shalat.             Metode yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu analisis perbandingan. Gagasan pemikiran al-Ghozali tentang shalat khusyu’ diuraikan sambil menghubungkannay dengan ulama lain. Keyword. Self Consling qolbun, Esotorik, shalat khusyu’

References

Al – Banjari Abdullah Arsyad, Muhatdin, S. Darul Ahya’. Mesir : Kitab Arobi
Al- Ghozali. Ihya’ Ulumuddin, I,IV, .Terj. Ismail ya’kup, Faizan. Jakarta, 1989.
N Madjid , Islam Doktrin dan Pradaban. Jakarta : Para Madina, 1992.
Misykatul Anwar,Terj. Muhamad Bagir. Bandung : Mizan, 1989.
Muhammad Idris al-Marbawi, Kamus al- Marbawi, j. i. Mesir : Bulaqia, 1342 H
Mukasyafatul qulub,Tert. Mahfudli. Jakarta : Pustaka Amani,1984.
Van Hovw, Ensiklopedi Islam. Jakarta : Pt. Ikhtiar Baru, 1994.

Downloads

How to Cite

Sihabuddin, A. (2022). Self Counseling Qolbun menuju Kualitas Sholat Khusyu’ Aspek Esotrik Versi Pemikiran Imam AL- Ghozali. Ghaidan: Jurnal Bimbingan Konseling Islam Dan Kemasyarakatan, 6(2), 96-100. https://doi.org/10.19109/ghaidan.v6i2.17057