Pengaruh Motivasi Kerja dan Pembinaan Disiplin terhadap Kinerja Karyawan Bagian Packing PT. XY
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi kerja dan pembinaan disiplin terhadap kinerja karyawan bagian packing PT. XY baik secara parsial maupun simultan. Metode penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik penentuan sampel menggunakan metode simple random sampling yang mana pengambilan sampel dilakukan secara acak yang ada dalam populasi. Responden dalam penelitian ini sebanyak 53 karyawan tetap bagian packing PT.XY. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda dan koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi kerja secara parsial berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan, sedangkan pembinaan disiplin secara parsial tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Serta secara simultan motivasi kerja dan pembinaan disiplin berpengaruh terhadap kinerja karyawan bagian packing PT.XY. Artinya pada saat setiap karyawan bagian packing memiliki motivasi kerja yang tinggi maka dapat meningkatkan kinerja karyawan, begitupun sebaliknya pada saat motivasi kerja rendah akan berdampak pada tingkat ketidakhadiran yang nantinya dapat mempengaruhi kinerja karyawan.
Article Details
How to Cite
[1]
“Pengaruh Motivasi Kerja dan Pembinaan Disiplin terhadap Kinerja Karyawan Bagian Packing PT. XY”, intelektualita, vol. 13, no. 1, pp. 82–89, May 2024, doi: 10.19109/intelektualita.v13i1.21479.
Section
Articles
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work
How to Cite
[1]
“Pengaruh Motivasi Kerja dan Pembinaan Disiplin terhadap Kinerja Karyawan Bagian Packing PT. XY”, intelektualita, vol. 13, no. 1, pp. 82–89, May 2024, doi: 10.19109/intelektualita.v13i1.21479.