Harga sebagai Determinan Utama dalam Meningkatkan Kepuasan Konsumen

Main Article Content

Heru Rudini
Cholidi
Salman
Iqbal Zamzami

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis harga sebagai determinan utama dalam meningkatkan kepuasan konsumen pada Rumah Makan Brunai di Kelurahan Serasan Jaya, Kecamatan Sekayu. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif melalui penyebaran kuesioner kepada 96 responden sebagai sampel. Data primer dikumpulkan melalui kuesioner, sedangkan data sekunder diperoleh melalui studi pustaka. Instrumen penelitian diuji menggunakan uji validitas dan reliabilitas, kemudian dianalisis menggunakan statistik deskriptif dan regresi linier sederhana melalui SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh item pernyataan dinyatakan valid dan reliabel. Analisis regresi membuktikan bahwa harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen, dengan nilai koefisien regresi 0,873 dan signifikansi 0,000. Koefisien korelasi sebesar 0,841 mengindikasikan hubungan yang sangat kuat, sementara nilai koefisien determinasi (R²) sebesar 0,707 menunjukkan bahwa harga menjelaskan 70,7% variasi kepuasan konsumen, sehingga menegaskan bahwa harga merupakan determinan utama dalam meningkatkan kepuasan. Kesimpulan penelitian menegaskan bahwa kesesuaian harga dengan kualitas makanan dan pelayanan menjadi faktor kunci dalam membentuk kepuasan konsumen. Dalam perspektif ekonomi Islam, penetapan harga yang adil dan proporsional turut memperkuat kepercayaan serta hubungan harmonis antara penjual dan pembeli.

Article Details

How to Cite
[1]
“Harga sebagai Determinan Utama dalam Meningkatkan Kepuasan Konsumen”, intelektualita, vol. 14, no. 2, pp. 453–461, Dec. 2025, doi: 10.19109/intelektualita.v14i2.31805.
Section
Articles

How to Cite

[1]
“Harga sebagai Determinan Utama dalam Meningkatkan Kepuasan Konsumen”, intelektualita, vol. 14, no. 2, pp. 453–461, Dec. 2025, doi: 10.19109/intelektualita.v14i2.31805.

References

Azzahra, F., Azis, T. A., Durubanua, D. R., Azzarah, R. A., Sugiharto, S., permana, S., & Sintong, M. (2025). Persepsi Pengunjung mengenai Aksesibilitas dan Kepuasan Wisata Kuliner Mie Aceh Titi Bobrok, Kota Medan. Jurnal Pendidikan Geografi Undiksha, 13(1), 110–121. https://doi.org/10.23887/JJPG.V13I1.85964

Chelsea, C., & Sugiyanto, L. B. (2024). The Influence of Price Perception and Customer Experience on Purchase Intention Mediated by Customer Satisfaction (Empirical Study: Haidilao Restaurant Consumers in Jakarta). Asian Journal of Social and Humanities, 2(7), 1569–1578. https://doi.org/10.59888/AJOSH.V2I7.292

Fany, M., Setiawati, S., Rinjani, S. P., Marlina, L., & Tasikmalaya, K. (2025). Konsep Harga Adil Menurut Ibnu Taimiyah Relevansi dalam Ekonomi Modern. Maslahah : Jurnal Manajemen Dan Ekonomi Syariah, 3(2), 127–136. https://doi.org/10.59059/MASLAHAH.V3I2.2294

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariete dengan Program IBM SPSS 23. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Harja, O. O., & Wardani, D. M. (2023). Pengaruh Harga, Kualitas Makanan dan Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan Restauran Hotel. Journal of Innovation Research and Knowledge, 3(1), 5053–5066. https://doi.org/10.53625/JIRK.V3I1.6068

Hasanah|, N., & Jamilah. (2023). Pengaruh Harga dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan di Rumah Makan Ola Amuntai. Inovatif Jurnal Administrasi Niaga, 5(1), 31–39. https://doi.org/10.36658/IJAN.5.1.102

Hasna, A., Nustiawan, L., Tiara, G., Luna, M., Aurelya, N., Puspita, T., & Nadif, M. (2025). MSME Business Policy Strategy: Grobbak Korea. Jurnal Comparative: Ekonomi Dan Bisnis, 7(1), 92–105. https://doi.org/10.31000/COMBIS.V7I1.13177

Kotler, P., & Armstrong, G. M. (2010). Principles of Marketing. Pearson Education India.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2021). Marketing Management. In A. Chernev (Ed.), Pearson Kotler, P., & Keller, K. L. (2021). Marketing Management 16th Global Edition. Pearson Education Limited, 1–832. https://online.fliphtml5.com/xzfda/pkef/Education Limited (16th Global Edition). Pearson (Global Edition). https://online.fliphtml5.com/xzfda/pkef/

Prabowo, M. D., Arifin, S. R., Darmawan, B. S., & Rohman, M. F. (2024). Pengaruh Harga, Kualitas Pelayanan, dan Kepercayaan Pelanggan terhadap Kepuasan Pelanggan Bengkel Anugerah Kertosono. Prosiding Simposium Nasional Manajemen Dan Bisnis, 3, 1365–1375. https://doi.org/10.29407/M27HZF23

Putra, C. G. G., Harjono, A. P., Rhomadhonis, S., & Kristaung, R. (2024). Analisa Keputusan Pembelian Konsumen dan Persepsi Harga Terhadap Kualitas Produk Starbucks yang Dimediasi Kepuasan Konsumen. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 10(10), 90–103.

Qoyum, Z. (2018). Pengaruh Kualitas Produk, Lokasi dan Kualitas Pelayanan terhadap Keputusan Pembelian pada Restaurant “X.” Jurnal Riset Entrepreneurship, 1(2), 30–37. https://doi.org/10.30587/JRE.V1I2.414

Rahman, Abd., & Nahei. (2024). Prinsip-Prinsip Keadilan dalam Penetapan Harga Perspektif Islam. Al-Hukmi : Jurnal Hukum Ekonomi Syariah Dan Keluarga Islam, 5(2), 124–134. https://doi.org/10.35316/ALHUKMI.V5I2.6776

Rahmawati, Y., Widayati, C. C., & Perkasa, D. H. (2023). Pengaruh Cita Rasa, Harga dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Kasus Pada Resto Street Sushi Cabang Meruya Jakarta Barat). Jurnal Humaniora, Ekonomi Syariah Dan Muamalah, 1(3), 120–130. https://doi.org/10.38035/JHESM.V1I3.71

Rangkuti, A., Sari, F. L., Brillyandra, F., Despileny, I., & Zulhadi, T. (2023). Studi Pemikiran Imam Al-Ghazali tentang Ekonomi Islam. Socius: Jurnal Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial, 1(4). https://doi.org/10.5281/ZENODO.10207669

Riyoko, S. (2020). Dasar-Dasar Pemasaran. In Yogyakarta: CV. Markumi. CV. Markumi.

Rokim, S., Zakaria, A., & Triana, R. (2022). Nilai-Nilai Kualitas Layanan dalam Al-Qur’an dan Hadits. International Conference on Islamic Studies, 3(2), 419–433. https://ejournal.iaforis.or.id/index.php/icois/article/view/158

Ruslim, T. S., & Rahardjo, M. (2016). Identifikasi Kepuasan Konsumen Ditinjau dari Segi Harga dan Kualitas pada Restoran Abuba Steak di Greenville. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 2(1), 472–485. https://doi.org/10.22441/JIMB.V2I1.3690

Saputra, R. A., & Khalid, J. (2023). The Effect of Product Quality, Perceived Price and Accessibility on Customer Satisfaction: An Empirical Study in Indonesian Restaurants. Strategic Management Business Journal, 3(01), 143–152. https://doi.org/10.55751/SMBJ.V3I01.56

Sari, S. A. Dela, Bakti, D. K., & Hasanah, J. (2025). The Influence of Price Perception, Service Quality, Taste on Customer Satisfaction at Mie Gacoan in Bandar Lampung. Journal of Business Management and Economic Development, 3(02), 529–540. https://doi.org/10.59653/JBMED.V3I02.1506

Siregar, A. P., Nofirman, N., Yusuf, M., Jayanto, I., & Rahayu, S. (2022). The Influence of Taste and Price on Consumer Satisfaction. Quantitative Economics and Management Studies, 3(6), 998–1007. https://doi.org/10.35877/454RI.QEMS1276

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D (13th ed.). Alfabeta.

Waruwu, F. D. P., Zebua, E., Mendrofa, Y., & Gea, N. E. (2024). Analisis Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Penjualan Produk pada Mawar Bakery di Kota Gunungsitoli. Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen Dan Akuntansi (Jebma), 4(3), 1556–1568. https://doi.org/10.47709/JEBMA.V4I3.4747

Wati, E., & Artina, N. (2025). The Impact of Service Quality, Price, and Trust on Customer Loyalty. International Journal of Management and Business Applied, 4(2), 123–134. https://doi.org/10.54099/IJMBA.V4I2.1565

Zaman, D., & Mayvera, K. R. (2022). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga terhadap Kepuasan Pelanggan pada Rumah Makan Rambutan. SAINS AKUNTANSI DAN KEUANGAN, 1(4), 198–207. https://doi.org/10.55356/SAK.V1I4.25