KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA KISAH IBRAHIM (STUDI ANALISIS KISAH DALAM AL-QUR’AN)

Main Article Content

Kusnadi Kusnadi

Abstract

Al-Qur’an merupakan kitab suci yang menampilkan suatu kisah dengan sebaik-baik ungkapan. Karena kisah-kisah yang terungkap di dalamnya merupakan yang paling benar (QS al-Nisā’/4:87), dan termasuk sebaik-baik kisah (QS Yūsuf/10: 3), serta terdapat pelajaran bagi orang yang berakal (Yusuf: 111). Tulisan ini berupaya mengeksplorasi tentang  komunikasi interpersonal di dalam al-Qur’an pada kisah Ibrahim. Bahwa komunikasi interpersonal yang terdapat dalam kisah nabi Ibrahim adalah bertujuan untuk mengubah suatu persepsi, konsep diri, dan perubahan sikap. Perubahan dalam bentuk persepsi dan konsep diri tergambar pada komunikasi antara Ibrahim dengan raja Namrud. Sedangkan komunikasi interpersonal dalam bentuk perubahan sikap terlihat dalam dialog Ibrahim dengan putranya Ismail as.

Article Details

How to Cite
Kusnadi, K. (2016). KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA KISAH IBRAHIM (STUDI ANALISIS KISAH DALAM AL-QUR’AN). Istinbath, 15(1), 21-34. https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/istinbath/article/view/775
Section
Artikel

How to Cite

Kusnadi, K. (2016). KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA KISAH IBRAHIM (STUDI ANALISIS KISAH DALAM AL-QUR’AN). Istinbath, 15(1), 21-34. https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/istinbath/article/view/775