PENGARUH RETURN ON INVESTMENT DAN DEBT TO EQUITY RATIOTERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERGABUNG DI JAKARTA ISLAMIX INDEX

Main Article Content

Aryanti Aryanti
Aziz Septiatin

Abstract

Salah satu pilihan dalam melakukan investasi adalah melalui investasi saham dipasar modal. Dalam memperoleh return saham dapat dilakukan dengan melakukan analisis kinerja keuangan perusahan dengan melakukan analisis rasio. Dalam penelitian ini rasio yang digunakan adalah return on investment (ROI) dan debt to equity ratio (DER). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh return on investment dan debt to equity ratio terhadap return saham pada perusahan yang tergabung di Jakarta Islam Index periode 2010-2016. Jenis data dalam penelitian ini adalah data sekunder. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan laporan keuangan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis statistik deskriptif variabel, analisis uji asumsi klasik, regresi linier berganda, dan uji hipotesis. Sampel penelitian terdiri dari 10 perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa return on investment (ROI) berpengaruh secara signifikan terhadap return saham, dan debt to equity ratio berpengaruh signifikan terhadap return saham.

Article Details

How to Cite
PENGARUH RETURN ON INVESTMENT DAN DEBT TO EQUITY RATIOTERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERGABUNG DI JAKARTA ISLAMIX INDEX. (2019). I-Finance: A Research Journal on Islamic Finance, 4(2). https://doi.org/10.19109/ifinance.v4i2.2641
Section
Artikel

How to Cite

PENGARUH RETURN ON INVESTMENT DAN DEBT TO EQUITY RATIOTERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG TERGABUNG DI JAKARTA ISLAMIX INDEX. (2019). I-Finance: A Research Journal on Islamic Finance, 4(2). https://doi.org/10.19109/ifinance.v4i2.2641

References

Aggrahini. 2014. Pengaruh ROI, ROE, EPS Dan EVA Terhadap Return Saham Perusahaan Menufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011. Jurnal Aplikasi Bisnis, Vol.3. No.1.
Akromon. 2009. Pengaruh Rasio Keuangan (ROA Dan ROE) Dan EVA Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di JII. Skripsi, Yogyakarata: Fakultas Syariah UIN Sunan Kalijaga.
Arsyad,Lincolin.2000. Ekonomi Manajerial. Yogyakarta : BPFE Yogyakarta.

Beranda. Produk Dan Layanan Pasar Syariah. Diambil Kembali Dari Www.Idx.Co.Id. Diakses Pada Tanggal 27 September 2017
Kasmir. 2014. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali.
Eduardus, T. 2010. Portofolio Dan Investasi. Yogyakarta: Edisi Pertama.

Eka Novi Wijayanti, “Analisis Pengaruh Kinerja Keuangaan Terhadap Return Saham pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2007 – 2009”, Skripsi Thesis, 2012.

Eko, S. A. 2009. Analisis Statistik Dengan SPSS 16.0 Cet.1. Jakarta: Prestasi Pustaka Publisher.
Freizkhaana. 2013. Pengaruh Penilaian Kinerja Menggunakan Return On Investment, Earning Per Share, Price Earning Ratio, Return On Equity Terhadap Return Saham (Studi Perusahaan Perbankkan Yang Listing Di Bursa Efek Indoneisa.
Gozali, I. 2006. Aplikasi Analisis Multivariance Dengan Program SPSS Edisi 3. Semarang: Badan Penerbitan Universitas Di Ponegoro.
Gozali, I. 2007. Aplikasi Analisis Multivariance Dengan Program SPSS Edisi 4. Semarang: Badan Penerbitan Universitas Di Ponegoro.
Gozali, I. 2013. Aplikasi Analisis Multivariance Dengan Program SPSS Edisi 7. Semarang: Badan Penerbitan Universitas Di Ponegoro.
Hadi, S. 2000. Seri Program Statistik Versi 2000. Yogyakarta: Universitas Gaja Mada.
Hasan, I. 1999. Pokok-Pokok Materi Statistik 2. Jakarta: Bumi Aksara.
Hasley, W. S. 2009. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.
Irham, F. 2011. Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta.
Najmudin. 2011. Manajemen Keuangan Dan Aktualisasi Syariah Modern. Yogyakarta: C.V Andi.
Pinangkara, G. 2012. Return On Investment (ROI) Dan Ekonomi Value Added (EVA) Terhadap Return Saham Studi Khasus Pada Perusahaan Semen, PT.XYZ Yang Telah Go Publik Dan Memperdagangkan Sahamnya Di BEI Tahun 2005-2009. Jurnal Ilmu ManajemenVol.1 No 6, 156.

Rachmi Wijaya. 2009. Pengaruh EPS dan ROI terhadap return saham dalam sector industry automotive and allied products yang go public di BEI. Fakultas Ekonomi Universitas Widyautama


Raisa Fitri.2017. Pengaruh Kebijakan Dividen, Leverage Perusahaan dan Profitabilitas terhadap Return Saham (studi Pada perusahaan Sub Sektor Makanan dan Minuman Yang Terdaftar di BEI). JIBEKA VOLUME 11 NOMOR 2 FEBRUARI 2017 : 32 -37)

Rosiana. 2010. Pengaruh Leverage, ROI Dan ROE Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Food And Beverage Yang Terdaftar Di BEI Periode 2005-2008.Jurnal Aplikasi Manajemen Keuangan Vol.2, 12.
Soemanto, Wasty. “Pedoman teknik penulisan skripsi”. (Jakarta: Bumi aksara, 2009), hlm 15
Sriwidodo, V. A. 2012. Analisis Faktor-Faktor Yang Memperngaruhi Return Saham Investor Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Wira Ekonomi Mikroskil Vol.1 No.01, 56-57.
Suad, H. 2007. Dasar-Dasar Teori Portofolio Dan Analisis Sekuritas. Yogyakarta: BFFE-UGM.
Sugiono. 2007. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.
Sunardi. 2010. Pengaruh Penilaian Kinerja Dengan ROI Dan EVA Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Yang Tergabung Di Indeks LQ 45 Dibursa Efek Indonesia (BEI).
Suratno, Y. E. 2015. Pengaruh Return On Equity, Debt To Equity Ratio, Price Earning Ratio, Assets Growth, Inflasi, Terhadap Return Saham Perusahaan Property Dan Real Estate.Jurnal Riset Akuntasi Dan Perpajakan JRAP Vol.2 No.2, 5-6.
Teguh, M. 2013. Metodelogi Penelitian Ekonomi (Teori Dan Aplikasi).
Wasty, S. 2009. Pedoman Teknik Penulisan Skripsi. Jakarta: Bumi Aksara.
Wijayanti, E. N. 2012. Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2007-2009. Skripsi Thesis.
Yulianti Eka Budi dan suratno Return on Equity, Debt to Equity Ratio, Price Earning Ratio, Assets Growth, Inflasi, dan Return Saham Perusahaan Property dan Real Estate. Jurnal Riset Akuntansi dan Perpajakan JRAP Vol.2 No.2, Desember 2015 ISSN 2339-1545-. Hlm 5-6