Metode Pembelajaran Ta’bir Syafawi Melalui Film Berbahasa Arab

Main Article Content

Jessica Audiah
Dolla Sobari

Abstract

Bahasa adalah sistem lambang bunyi yang arbitrer yang digunakan oleh sekelompok orang sebagai sarana untuk menyampaikan pikiran dan perasaan mereka. Sebagaimana definisi tersebut menyatakan bahwa bahasa adalah sarana yang berfungsi sebagai alat komunikasi dan mempunyai peranan penting dalam proses kehidupan manusia, bahasa sebagai alat komunikasi merupakan cerminan dan gambaran suatu bagian yang berbudaya. yang membedakannya dengan bahasa lain. Demikian juga bahasa Arab memiliki ciri dan keistimewaan yang tidak dimiliki bahasa lain. Oleh karena itu, disini saya membuat jurnal tentang metode pembelajaran Ta'bir Syafawi untuk mengembangkan kompetensi berkomunikasi menggunakan bahasa sasaran dalam situasi kehidupan nyata. Penguasaan grammar dalam mengajarkan ta'bir Syafawi tidak ditekankan, tetapi lebih menitikberatkan pada reproduksi ekspresi sesuai konteks. Tujuan utama pengajaran Ta'bir Syafawi adalah mahir dalam mengkomunikasikan ide dan pesan kepada orang lain. Kata kunci: Metode pembelajaran Ta'bir Syafawi.

Article Details

How to Cite
Audiah, J., & Sobari, D. (2022). Metode Pembelajaran Ta’bir Syafawi Melalui Film Berbahasa Arab. Kitabina: Jurnal Bahasa Dan Sastra Arab, 2(01), 16-25. https://doi.org/10.19109/kitabina.v2i01.13177
Section
Articles

How to Cite

Audiah, J., & Sobari, D. (2022). Metode Pembelajaran Ta’bir Syafawi Melalui Film Berbahasa Arab. Kitabina: Jurnal Bahasa Dan Sastra Arab, 2(01), 16-25. https://doi.org/10.19109/kitabina.v2i01.13177