Hubungan Behavioral Intention (Niat Perilaku) dengan Perilaku Vandalisme Pada Koleksi Textbook di UPT Perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang
Isi Artikel Utama
Abstrak
Jurnal ini membahas tentang hubungan behavioral intention dengan perilaku vandalisme pada koleksi textbook di UPT Perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang. Penelitian ini merupakan penelitain kuantitatif. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner, observasi, wawancara dan dokumentasi. Populasi dalam penelitian ini adalah pemustaka yang datang ke UPT Perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang sebanyak 52.040 kemudian diambil sampel sebanyak 100 orang. Pengukuran data dalam penelitian ini menggunakan skala likert. Uji validitas menggunakan rumus pearson product moment dan uji reliabilitas menggunakan rumus alpha cronbach. Analisis data dibagi kedalam tiga tahap: 1) Analisis deskriptif menggunakan mean dan grand mean, 2) Uji korelasi mengunakan pearson product moment, dan 3) Uji Hipotesis dengan membandingkan antara rtabel (0,256) dan rhitung (0,415), rhitung didapatkan dari tabel r pada angka 100 dengan taraf kesalahan 10%.
Rincian Artikel
Cara Mengutip
Bhekti, T. O., Bety, B., & Misroni, M. (2020). Hubungan Behavioral Intention (Niat Perilaku) dengan Perilaku Vandalisme Pada Koleksi Textbook di UPT Perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang. Jurnal Tadwin, 1(1), 44-49. https://doi.org/10.19109/tadwin.v1i1.5791
Bagian
Articles
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work
Cara Mengutip
Bhekti, T. O., Bety, B., & Misroni, M. (2020). Hubungan Behavioral Intention (Niat Perilaku) dengan Perilaku Vandalisme Pada Koleksi Textbook di UPT Perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang. Jurnal Tadwin, 1(1), 44-49. https://doi.org/10.19109/tadwin.v1i1.5791