Identifikasi Tingkat KPS Mahasiswa Praktikum Pembiasan Kaca Plan Paralel Menggunakan Panduan Praktikum Berbasis E-Modul

Main Article Content

Retno Wulan Dari
Neng Ria Nasih

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui tingkat KPS Mahasiswa Pendidikan Fisika Universitas Jambi pada praktikum Pembiasan pada kaca plan paralel fisika dasar II terhadap penggunaan e-module. jenis penelitian adalah jenis penelitian deskriptif. kuantitatif. penelitian ini dilakukan pada bulan  Oktober tahun 2019. Jumlah sampel dalam penelitian ini ialah seluruh mahasiswa pendidikan fisika angkatan 2018 yang berjumlah 40 orang. Penelitian ini menggunakan teknik pengambilan sampel, yaitu total sampling. Dalam penelitian ini menggunakan instrumen penelitian berupa lembar observasi keterampilan proses sains yang sudah divalidasi. Data keterampilan proses sains yang diperoleh dianalisis menggunakan statistik deskriptif. Pada penelitian KPS Mahasiswa Pendidikan Fisika Universitas Jambi pada praktikum pembiasan kaca plan paralel dengan menggunakan e-modul menunjukan bahwa tingkat keterampilan proses sains mahasiswa tergolong  pada tingkatan yang sangat baik. Hasil dari penelitian yang diperoleh masuk ke kriteria sangat baik mahasiswa mampu melakukan percobaan secara terampil dan benar misalnya, mahasiswa terampil dalam mengobservasi, mengukur, menganalisis percobaan dan melakukan percobaan. Jadi pengunaan e-modul dapat meningkatkan tingkat keterampilan proses mahasiswa dalam melaksanakan kegiatan prtaktikum

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
“Identifikasi Tingkat KPS Mahasiswa Praktikum Pembiasan Kaca Plan Paralel Menggunakan Panduan Praktikum Berbasis E-Modul”. Jurnal Ilmu Fisika dan Pembelajarannya (JIFP) 3, no. 2 (December 16, 2019): 47–57. Accessed April 18, 2025. https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/jifp/article/view/4407.
Section
Artikel

How to Cite

“Identifikasi Tingkat KPS Mahasiswa Praktikum Pembiasan Kaca Plan Paralel Menggunakan Panduan Praktikum Berbasis E-Modul”. Jurnal Ilmu Fisika dan Pembelajarannya (JIFP) 3, no. 2 (December 16, 2019): 47–57. Accessed April 18, 2025. https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/jifp/article/view/4407.

References

Ariesta,Supatono.(2011). Pengembangan Perangkat Perkuliahan Kegiatan Laboratorium Fisika Dasar II Berbasis Inkuiri Terbimbing Untuk Meningkatkan Kerja Ilmiah Mahasiswa.Jurnal Pendidikan Fisika Indonesia, 7 : 62-68


Astalini, Kurniawan, Darmaji, Rofiatus, Perdana. (2019).Karakteristik Sikap Siswa Terhadap Fisika Di SMA Muaro Jambi.Humanities & Social Sciences Reviews, 2(7): 91-99

Astalini., Darmaji., W., Kurniawan., K., Anwar., Da Kurniawan.(2019). Efektivitas Menggunakan E Modul Dan E Penilaian. Ijim, 9(13):2019

Astalini, D., A., Kurniawan. (2019). Pengembangan Instrumen Sikap Siswa Sekolah Menengah Pertama Terhadap Mata Pelajaran Ipa. Jurnal Pendidikan Sains (Jps), 1(7)

Astalini., D A Kurniawan., U Sulistiyo., R Perdana. E-Assessment Motivation In Physics Subjects For Senior High School. Ijoe, 11(15):4 15

Astalini, Kurniawan, Perdana, Pathoni. (2019). Identifikasi Sikap Peserta Didik Terhadap Mata Pelajaran Fisika Di Sekolah Menengah Atas Negeri 5 Kota Jambi.Unnes Physics Education Journal, 8(1):32-43

Asrial., Syahrial., Kurniawan., F Chan., R Septianingsih., R Perdana. Multimedia Innovation 4.0 In Education: E-Modul Ethnoconstructivism.Universal Journal Of Educational Research. 7(10): 2098 2107

Astalini, Kurniawan., D., A, Putri., A.,D. Identifikasi Sikap Implikasi Sosial Dari Ipa, Ketertarikan Menambah Waktu Belajar Ipa, Dan Ketertarikan Berkarir Dibidang Ipa Siswa Smp Se Kabupaten Muaro Jambi.Jurnal Tarbiyah: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 2(7):93-108

Astalini, Kurniawan., D., A, Perdana.,R, Kurniasari., D. (2018). Identification of Student Attitudes toward Physics Learning at Batanghari District High School.The Educational Review, 2(9):475-484

Astalini, Agus, Melsayanti, Destianti. Sikap Terhadap Mata Pelajaran Ipa Di Smp Se-Kabupaten Muaro Jambi.Lentera Pendidikan, 214(21): 214-227

Darmaji, Astalini., Rahayu., A, Maison. (2018). Pengembangan Penuntun Praktikum Fisika Berbasis Keterampilan Proses Sains Menggunakan Model Problem Solving.Edusains, 10(1): 83-96

Darmaji., Da Kurniawan., Astalini., A Lumbantoruan., Sc Samosir.(2019). Mobile Learning In Higher Education For The Industrial Revolution 4.0: Perception And Response Of Physics Practicum. Ijim, 9(13):4-20

Darmaji, D.,A., Kurniawan,Astalini1., N Rnasih. (2019). Persepsi Mahasiswa Pada Penuntun Praktikum Fisika Dasar II Berbasis Mobile Learning.Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 4(4): 516-523

Darmaji., D A Kurniawan., Irdianti. (2019). Physics Education Students’ Science Process Skills. IJERE, 2(8): 293-298

Darmaji., D A Kurniawan., A Suryani., Ayu Lestari. (2018). Identifikasi Keterampilan Proses Pra-Layanan Guru Fisika, Melalui Buku Panduan PraktikumKeterampilan Berbasis Proses Sains . Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika AlBiruni , 07(2) :239-245

Darmaji, Astalini, Kurniawan, Parasdila, Irdianti, Hadijah, Perdana. (2019). Panduan Praktikum: Fisika Dasar Berbasis
Keterampilan Proses Sains. Humanities & Social Sciences Reviews, 4(7): 151-160

Hardiyanti., K, Astalini,Kurniawan. (2018). Sikap Siswa Terhadap Mata Pelajaran Fisika Di Sma Negeri 5 Muaro Jambi. Edufisika, 2(3): 1-11

Hartini, R. F., Ibrohim., & Qohar, A. (2018). Pemahaman Konsep Dan Keterampilan Proses Sains Melalui Inkuiri Terbimbing Berbasis Lingkungan Pada Materi Ekosistem. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 3(9), 1168–1173.


Fausih, M., & T, D. (2015). Pengembangan Media E-Modul Mata Pelajaran Produktif Pokok Bahasan “Instalasi Jaringan LAN ( Local Area Network )” Untuk Siswa Kelas XI Jurusan Teknik Komputer Jaringan Di SMK Negeri 1 Labang Bangkalan Madura. Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika, 01(01), 1–9.

Kurniawan, D. A., Kurniawan, W., Anwar, K., & Lumbantoruan, A. (2019). Students’ Perceptions of Electronic’s Module in Physics Practicum. Journal of Education and Learning (EduLearn), 13(2), 288–294.

Kurniawan, D., A., Astalini, D., K., Sari. (2019). An Evaluation Analysis Of Students’ Attitude Towards Physics Learning At Senior High School.Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 23(1) : 26 35

Kurniawan, D., A.,Astalini.,Sari .An Evaluation Analysis Of Students’ Attitude Towards Physics Learning At Senior High School. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan. 1(23) : 26-35

Kurniawan, Astalini, Lika Anggraini. (2018). Evaluasi Sikap Siswa Smp Terhadap Ipa Di Kabupaten Muaro Jambi. Jurnal Ilmiah Didaktika, 19(1): 124 139

Maison., Astalini., Darmaji., D A Kurniawan., R Perdana.,L Anggraini.(2019).The Phenomenon Of Physicology Senior High School Education: Relationship Of Students' Attitudes Toward Physic. Learning Style. Motivation. Universal Journal Of Educational Research, 7(10):2199 2207

Maison, Astalini, Kurniawan., D.,A, Sholihah., L., R. 2018.Deskripsi Sikap Siswa Sma Negeri Pada Mata Pelajaran Fisika .Edusains, 10(1): 160-167

Novitasari., F., Ngadiman, Sumaryati., S. (2013). Pengaruh Program Pengalaman Lapangan Terhadap Kesiapan Mahasiswa Prodi Ekonomi Fkip Uns Menjadi Tenaga Pendidik. Jupe Uns, 2(1) :1 -13

Nurvianti, Astalini, A., Syarkowi. (2018).Penggunaan Komik pada Pembelajaran Fluida Statis di Kelas XI IPA SMA Negeri 2 Kota Jambi Tahun 2017. Jurnal Penelitian Pembelajaran Fisika 1,(9):59-65

Putri.,Maison., Dan Darmaji.(2018). Kerjasama Dan Kekompakan Siswa Dalam Pembelajaran Fisika Di Kelas Xii Mipa Sman 3 Kota Jambi.Edufisika, 2(3):33 40

Safitri, E.,Kosim, Ahmad Harjono. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Predict Observe Explain (Poe) Terhadap Hasil Belajar Ipa Fisika Siswa Smp Negeri 1 Lembar Tahun Ajaran 2015/2016. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi, 2(5):197-204

Syahrial, Asrial, D., A., Kurniawan, F., Chan, A Hariandi, R., A., Pratama, P., Nugrogo, R Septiasari.The Impact Of Etnocontructivism In Social Affairs On Pedagogic Competencies. IJERE, 3(8) : 409-416

Suarsana & Mahayukti., 2013. Pengembangan E Modul Berorientasi Pemecahan Masalah Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Mahasiswa.Jurnal Pendidikan Indonesia.No.2. Vol.2 : 264-275

Shadiq. F. (2012).Pentingnya Pemecahan Masalah. Jurnal Penelitian Pendidikan.2(13) :1 10

Sahnaz. S., Harlita. H., & Ramli. M. (2018). Meningkatkan Keterampilan Mengamati Siswa Sekolah Menengah melalui Model Inkuiri Terbimbing.International Journal of Pedagogy and Teacher Education. 2(1) : 245.

Siska. B. M., Kurnia. K., & Sunarya. Y. (2013). Peningkatan Keterampilan Proses Sains Siswa Sma Melalui Pembelajaran Praktikum Berbasis Inkuiri Pada Materi Laju Reaksi. Jurnal Riset Dan Praktik Pendidikan Kimia. 1(1) : 69 75.

Sitompul.,R.,S,Astalini,Alrizal.(2018). Deskripsi Motivasi Belajar Fisika Siswa Kelas X Mia Di Sman 9 Kota Jambi.Edufisika, 2(3):22-31

Turiman. P., Omar. J., Daud. A. M., & Osman. K. (2012). Membina Keterampilan Abad 21 Melalui Keaksaraan Ilmiah Dan Keterampilan Proses Sains. Ilmu Sosial Dan Perilaku Procedia. 59 : 110 116 .

Toharudin, Hendra, dan Rustaman. (2014) Membangun Literasi Sains Peserta Didik. Humaniora: Bandung

Fausih, M., & T, D. (2015). Pengembangan Media E-Modul Mata Pelajaran Produktif Pokok Bahasan “Instalasi Jaringan LAN ( Local Area Network )” Untuk Siswa Kelas XI Jurusan Teknik Komputer Jaringan Di SMK Negeri 1 Labang Bangkalan Madura. Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika, 01(01), 1–9.

Kurniawan, D. A., Kurniawan, W., Anwar, K., & Lumbantoruan, A. (2019). Students’ Perceptions of Electronic’s Module in Physics Practicum. Journal of Education and Learning (EduLearn), 13(2), 288–294.

Wahyudi Dan Kriswandani. 2010. Pengembangan Pembelajaran Matematika Sd. Salatiga.Uksw