HASIL BELAJAR MAHASISWA MELALUI PENERAPAN MODEL BLENDED LEARNING PADA MATA KULIAH PERSAMAAN DIFERENSIAL
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah hasil belajar mahasiswa pada mata kuliah persamaan diferensial setelah diterapkan model blended learning lebih besar dari 70. Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa semester IVC Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Universitas PGRI Palembang Tahun Akademik 2015/2016 yang berjumlah 36 orang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen semu kategori One Short Case Study. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes yang berupa soal uraian yang telah valid dan reliabel dan untuk menganalisis data digunakan statistik inferensial uji t. Setelah dianalisis maka dapat disimpulkan bahwa hasil belajar mahasiswa pada mata kuliah persamaan diferensial setelah diterapkan model blended learning lebih besar dari 70
Article Details
How to Cite
Ningsih, Y. L., & Jayanti, J. (2017). HASIL BELAJAR MAHASISWA MELALUI PENERAPAN MODEL BLENDED LEARNING PADA MATA KULIAH PERSAMAAN DIFERENSIAL. Jurnal Pendidikan Matematika RAFA, 2(1), 1-11. https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/jpmrafa/article/view/1237
Section
Artikel
The requirements that must be met by the author are as follows:
- The author saves the copyright and gives the journal simultaneously with the license under Creative Commons Attribution License which permits other people to share the work by stating that it is firstly published in this journal.
- The author can post their work in an institutional repository or publish it in a book by by stating that it is firstly published in this journal.
- The author is allowed to post their work online (for instance, in an institutional repository or their own website) before and during the process of delivery. (see Open Access Effect).
How to Cite
Ningsih, Y. L., & Jayanti, J. (2017). HASIL BELAJAR MAHASISWA MELALUI PENERAPAN MODEL BLENDED LEARNING PADA MATA KULIAH PERSAMAAN DIFERENSIAL. Jurnal Pendidikan Matematika RAFA, 2(1), 1-11. https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/jpmrafa/article/view/1237