Sistem Informasi Pengenalan Obat Berbasis Mobile Dengan Teknologi Cross Plat Form

Main Article Content

Baibul Tujni

Abstract

Perkembangan teknolog informasi khususnya bidang kesehatan pada saat ini dengan media komputerdan di dukung teknologi informasi berbasis android di kenal dengan E-Health. Penggunaan smartphone saat ini menjadi kebutuhan paling utama dan sebagai salah satu alat komunikasi dengandi dukung teknologi perangkat smartphone yang menggunakan cross platform. Sistem informasi ini adalah mendukung pengguna dalam menggunakan obat herbal dan penyakit, tujuannya untuk mempermudah dalam memperoleh informasi mengenai obat-obatan dan sistemini menggunakan sepert isistem informasi berbasis mobile untuk mengetahui jenis obat, pengenalan obat herbal danobat penyakit dengan menggunakan smartphone.

Article Details

How to Cite
Tujni, B. (2018). Sistem Informasi Pengenalan Obat Berbasis Mobile Dengan Teknologi Cross Plat Form. JUSIFO (Jurnal Sistem Informasi), 4(1), 11-26. https://doi.org/10.19109/jusifo.v4i1.2442
Section
Articles

How to Cite

Tujni, B. (2018). Sistem Informasi Pengenalan Obat Berbasis Mobile Dengan Teknologi Cross Plat Form. JUSIFO (Jurnal Sistem Informasi), 4(1), 11-26. https://doi.org/10.19109/jusifo.v4i1.2442

References

Ardi.M (2012) Membangun Aplikasi mobile crossplatform dengan phone gap, Wahana Komputer, Jakarta, 2013
Bambang Heriyanto, Esensi pemograman Java Scrip, Informatika, Bandung, 2010
James A Obrien, Sistem Informasi Manajemen, Salemba empat, Jakarta, 2014
Soegijoko,S, Perkembangan Telemedika E- health dan prospek aplikasi, Snati, UII/Jogjakarta, 2010
Umar, H. (2000). Metodologi Penelitian. Gramedia Pustaka Umum, Jakarta.
Winarno, Membuat sendiri aplikasi android untuk permula. PT Elex Media Komputindo. Jakarta, 2012