Stimulasi Perkembangan Kognitif Anak Melalui Permainan Tradisonal Dakon, Vygotsky Vs Piaget Perspektif

Authors

  • wening sekar kusuma weningsekarkusuma@stkipmodernngawi.ac.id
  • Nur Dwi Sukmono
  • Octavian Dwi Tanto

DOI:

https://doi.org/10.19109/ra.v6i2.14881

Keywords:

Perkembangan Kognitif, piaget, vygotsky, permainan tradisional dakon, anak usia dini

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana stimulasi perkembangan kognitif anak melalui permainan tradisional dakon ditinjau dari teori Vygotsky dan Piaget. pada teori Vygotsky dan Piaget mengemukakan tentang perkembangan kognitif namun dengan pandangan yang berbeda. Vygotsky berpendapat bahwa perkembangan kognitif di pengaruhi dengan sosialnya sedangkan teori piaget berpendapat bahwa perkembangan kognitif berdasarkan tahap usia perkembangan kognitif. Tujuan peneliti untuk mengetahui perbedaan dari kedua teori tersebut melalui permainan tradisional dakon. Objek pada penelitian ini menggunakan 1 anak, Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif yang bersifat studi kasus mengunakan pengumpulan data observasi. Hasil analisis menunjukan bahwa permainan dakon untuk menstimulus perkembangan kognitif dilihat dari perspektif Vygotsky yaitu kognitif anak berkembang pada saat berinteraksi dengan lawan bermain dakon yang menjelaskan tentang aturan bermain. sedangkan  dilihat dari perpesktif Piaget yaitu kognitif anak berkembang sesuai dengan tahapan usia, sehingga pada saat bermain permainan tradisional dakon berbeda perlakukan terhadap permaianan tersebut. Kesimpulan pada penelitian ini menunjukan bahwa Perkembangan kognitif dalam penelitian ini dapat di lihat dari seorang anak memainkan permainan dakon. Permainan dakon merupakan permainan tradisional yang menitiberatkan pada penguasaan berhitung, permainan ini memiliki peranan yaitu untuk melatih keterampilan dalam kogtinif anak dengan berhitung, dalam penelitian ini peneliti menggunakan permainan dakon untuk menstimulus perkembangan kognitif anak di tinjau dari teori piaget dan vygotsky, yang memiliki berbedaan pada pandangan perkembangan kognitif.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Angga Saputra, A. S., & Lalu Suryandi, L. S. (2021). Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini Dalam Perspektif Vygotsky Dan Implikasinya Dalam Pembelajaran. PELANGI: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Islam Anak Usia Dini, 2(2), 198–206. https://doi.org/10.52266/pelangi.v2i2.582
Dakon, T., Anak, P., & Tahun, U. (2022). http://journal.upgris.ac.id/index.php/wp Pengenalan Konsep Bilangan Melalui Alat Permainan Tradisional Dakon Pada Anak Usia 5-6 Tahun. 2(2), 574–581.
Daniels, L. M., Mandzuk, D., Perry, R. P., & Moore, C. (2011). The effect of teacher candidates’ perceptions of their initial teacher education program on teaching anxiety, efficacy, and commitment. Alberta Journal of Educational Research, 57(1), 88–106.
Dr masganti sit. (2017). Psikologi Perkembangan Anak (Pertama). Kecana.
Ellen Bialystok. (2001). Bilinguslism in development (First). CAMBRIDGE UNIVERSITY PRESS.
Hestyaningsih, L., & Dinar Pratisti, W. (2021). Efektivitas Permainan Tradisional Dakon untuk Meningkatkan Kemampuan Berhitung pada Anak Tunagrahita. Jurnal Intervensi Psikologi (JIP), 13(2), 161–174. https://doi.org/10.20885/intervensipsikologi.vol13.iss2.art7
Khadijah, D. M. A. (2020). Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini:Teori dan Praktik. Kencana.
Monks, C. P., & Smith, P. K. (2006). Definitions of bullying: Age differences in understanding of the term, and the role of experience. British Journal of Developmental Psychology, 24(4), 801–821. https://doi.org/10.1348/026151005X82352
Mulyasa, E. (2003). belajar dan pembelajaran. Rosdakarya.
Naafi’, M., & Irawan, R. J. (2022). Studi Literatur: Efektivitas Modifikasi Dalam Permainan Tradisional Pda Eksistensi Permainan Anak Era Generasi Z. Jurnal Kesehatan Olahraga, 10(01), 129–136.
Nainggolan, A. M., & Daeli, A. (2021). Analisis Teori Perkembangan Kognitif Jean Piaget dan Implikasinya bagi Pembelajaran. Journal of Psychology “Humanlight,” 2(1), 31–47. https://doi.org/10.51667/jph.v2i1.554
Naldi, H. (2018). Perkembangan Kognitif, Bahasa Dan Perkembangan Sosioemosional Serta Implikasinya Dalam Pembelajaran. Jurnal Socius: Journal of Sociology Research and Education, 5(2), 102. https://doi.org/10.24036/scs.v5i2.110
Novitasari, Y., & Fauziddin, M. (2020). Perkembangan Kognitif Bidang Auditori pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 805. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.640
Novitasari, Y., & Prastyo, D. (2020). Egosentrisme Anak Pada Perkembangan Kognitif Tahap Praoperasional. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Anak Usia Dini, 7(1), 2407–4454.
Nurlistiyati, & Imron. (2021). Peningkatan Karakter Mandiri Anak Melalui Permainan Dakon Kreasi Di Kb Putera Sembada. Prosiding Seminar Nasional Hasil Riset Dan Pengabdian, 80–86.
Pagamanda, R. A. (2022). Peningkatan Kemampuan Mengenal Bentuk Geometri Melalui Permainan Dakon Geometri. MAp (Mathematics and Applications) Journal, 4(1), 26–32. https://doi.org/10.15548/map.v4i1.4191
Piaget, J. (1954). The Construction of Reality in the Child. Basic Books.
Putu, I., Stahn, S., & Kuturan Singaraja, M. (2020). Widya Kumara Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Sociocultural-Revolution Ala Vygotsky Dalam Konteks Pembelajaran. Sociocultural-Revolution, 1.
Rohaendi, S., & Laelasari, N. I. (2020). Penerapan Teori Piaget dan Vygotsky Ruang Lingkup Bilangan dan Aljabar pada Siswa Mts Plus Karangwangi. Prisma, 9(1), 65. https://doi.org/10.35194/jp.v9i1.886
Santrock. (2014). Adolescence Fifteenth Edition Dallas.
Sari, N. M., Yetti, E., & Hapidin, H. (2020). Pengembangan Media Permainan Mipon’s Daily untuk Meningkatkan Kemampuan Berhitung Anak. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 4(2), 831. https://doi.org/10.31004/obsesi.v4i2.428
Supriyanto, S. (2021). Pengembangan Media Permainan Tradisional Dakon Berbasis Teori Bruner. Joyful Learning Journal, 10(2), 61–65. https://doi.org/10.15294/jlj.v10i2.51266
Whildan, L. (2021). Analisis Teori Perkembangan Kognisi Manusia Menurut Jean Piaget. Permata : Jurnal Pendidikan Agama Islam, 2(1), 11. https://doi.org/10.47453/permata.v2i1.245

Downloads

Published

31-12-2022

How to Cite

kusuma, wening sekar, Sukmono, N. D., & Tanto, O. D. (2022). Stimulasi Perkembangan Kognitif Anak Melalui Permainan Tradisonal Dakon, Vygotsky Vs Piaget Perspektif. Raudhatul Athfal: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 6(2), 67-81. https://doi.org/10.19109/ra.v6i2.14881