Kesiapan Implementasi Pengembangan Anak Usia Dini Holistik Integratif (PAUDHI)

Authors

  • Desvi Wahyuni UIN Raden Fatah Palembang
  • Indah Dwi Sartika Universitas Islam Negeri Raden Fatah PalembangA
  • Nyimas Atika Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

DOI:

https://doi.org/10.19109/ra.v7i1.20578

Keywords:

Implementasi, PAUDHI, Anak Usia Dini

Abstract

Penelitian ini juga ditujukan untuk mengetahui kesiapan pemenuhan kebutuhan hak-hak esensial anak usia dini melalui layanan Pengambangan Anak Usia Dini Holistik Integratif (PAUDHI) yang mengintegrasikan layanan pendidikan, kesehatan, pengasuhan, kesejahteraan, dan perlindungan. Dengan menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan survey dan Teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan persentase untuk melihat tingkat kesiapan pelaksanaan PAUDHI di desa PL. Hasil penelitian menunjukkan pelaksanaan PAUD di desa PL telah berjalan sebagaimana mestinya walaupun belum. Selain itu, layanan PAUD di desa PL juga telah melaukan kerjasama dengan instansi lain seperti Kesehatan, kepolisisan, dan BKKBN walaupaun belum secara rutin dengan bentuk kegiatan berupa penyuluhan. Oleh karena itu, melalui pengadian kepada maysrakat terkait kesiapan implementasi Pengembangan Anak Usia Dini Holistik Integratif (PAUDHI) dapat dilaksanakan di desa PL.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Akbar, R. A. (2018). Evaluasi Program Pengembangan Anak Usia Dini Holistik Integratif di Satuan PAUD. AWLADY: Jurnal Pendidikan Anak, 4(2), 136–164. https://doi.org/10.24235/awlady.v4i2.2703
Alsa, A. (2004). Pendekatan kuantitatif dan Kualitatif serta Kombinasinya dalam Penelitian. Pustaka Pelajar.
Ambariani, & Suryana, D. (2022). Hambatan Implementasi PAUD Berbasis Holistik Integratif. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(5), 5200–5208. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i5.1599
Angkur, M. F. M. (2022). Penerapan layanan PAUD Holistik Integratif di satuan PAUD. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(5), 4287–4296. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i5.2587
Chin, J. M. C., Ching, G. S., Del Castillo, F., Wen, T. H., Huang, Y. C., Del Castillo, C. D., Gungon, J. L., & Trajera, S. M. (2022). Perspectives on the barriers to and needs of teachers’ professional development in the Philippines during COVID-19. Sustainability (Switzerland), 14(1). https://doi.org/10.3390/su14010470
Dewi S, A. C., Ayu Zahraini, D., & Sabarini, S. (2013). Desain pengembangan anak usia dini holistik integratif PAUD Non Formal (Penelitian research and development di Pos PAUD Mutiara keluarahan Lamper Lor Kecamatan Semarang Selatan). Jurnal Penelitian PAUDIA, 2(1), 105–126.
Hijriyani, Y. S., & Machali, I. (2017). Pembelajaran Holistik – Integratif Anak Usia Dini dengan Pendekatan Cashflow Quadrant di RA Al Muttaqin Tasikmalaya. Al-Athfal: Jurnal Pendidikan Anak, 3(2), 119–134. https://doi.org/10.14421/al-athfal.2017.32-02
Jaya, P. R. P., & Ndeot, F. (2018). Penerapan model evaluasi CIPP dalam mengevaluasi program layanan PAUD Holistik Integratif. PERNIK : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 1(1), 10–25. https://doi.org/10.31851/pernik.v1i01.2622
Rahayu, P. D., & Rahmawati, D. (2020). Holistic-Integrative Early Childhood Development in the full day program at Integrated ECE Bakti Baitussalam. Jurnal Indria: Jurnal Ilmiah Pendidikan PraSekolah Dan Sekolah Awal, V(2), 149–165.
Rohita, Fitria, N., & Nurfadilah. (2017). Implementation of Early Childhood Development Integrative and Holistic (Paud Hi) in daycare. Third International Conference on Early Childhood Education (ICECE-16), 58. https://doi.org/10.2991/icece-16.2017.60
Saepudin, A. (2011). Pembelajaran sains pada program pendidikan anak usia dini. Jurnal Teknodik, XV(2), 213–226.
Sholihat, F. N., Samsudin, A., & Nugraha, M. G. (2017). Identifikasi Miskonsepsi dan Penyebab Miskonsepsi Siswa Menggunakan Four-Tier Diagnostic Test Pada Sub-Materi Fluida Dinamik: Azas Kontinuitas. Jurnal Penelitian & Pengembangan Pendidikan Fisika, 3(2), 175–180. https://doi.org/10.21009/1.03208
Suarta, I. N., & Rahayu, D. I. (2018). Model Pembelajaran Holistik Integratif di PAUD Untuk Mengembangkan Potensi Dasar Anak Usia Dini. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 3(1), 37–45. https://doi.org/10.29303/jipp.v3i1.48
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta, CV.
UNICEF Indonesia. (2021). Lampiran: Kompendium praktik baik. https://www.unicef.org/indonesia/id/media/11271/file
Vitasari, D. (2021). Pengembangan anak usia dini holistik integratif-PAUDHI sebuah komitmen koordinasi kebijakan pusat dan daerah. In M. Ivan (Ed.), Bungan Rampai: Pendidikan dan Human Capital.
Wahyuni, D., & Novianti, R. (2021). Pandangan anak tentang kebijakan belajar dari rumah selama pandemi covid-19. Jurnal Ilmiah PESONA PAUD, 8(2), 115–127. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/115113
Wahyuni, D., & Rudiyanto. (2021). Early Childhood Education During the Covid-19 Pandemic in Indonesia. Proceedings of the 5th International Conference on Early Childhood Education (ICECE 2020), 538(March 2020), 168–172. https://doi.org/10.2991/assehr.k.210322.037
Widyastiti, M. (2018). Partisipasi orang tua dalam pengembangan PAUD-Holistik Integratif di TK Negeri Semin. Jurnal Kebijakan Pendidikan, 7(3), 241–250.
Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 2013 tentang Pengembangan Anak Usia Dini Holistik-Integratif, Pub. L. No. 60 (2013).
Yulianto, D., Lestariningrum, A., & Utomo, H. B. (2016). Analisis pembelajaran holistik integratif pada anak di Taman Kanak-Kanak Negeri Pembina Grogol Kabupaten Kediri. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 10(2), 277–294. https://doi.org/10.21009/JPUD.102

Downloads

Published

17-12-2023

How to Cite

Wahyuni, D., Sartika, I. D., & Atika, N. (2023). Kesiapan Implementasi Pengembangan Anak Usia Dini Holistik Integratif (PAUDHI). Raudhatul Athfal: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 7(1), 73-89. https://doi.org/10.19109/ra.v7i1.20578