PENDEKATAN DALAM MEMAHAMI AGAMA(KOMPARASI PEMIKIRAN A. MUKTI ALI DAN JOACHIM WACH)

Main Article Content

sofiya hayati
Nuraini

Abstract

Mukti ali dan Joachim Wach merupakan tokoh yang dikenal dalam kalangan “Perbandingan Agama” atau sekarang disebut dengan Ilmu Studi Agama-agama. A. Mukti Ali disebut sebagai Bapak perbandingan agama Indonesia sedangkan Joachim Wach adalah seorang pengarang buku “The Comparative Study of Religions” yang dijadikan salah satu rujukan pokok bagi mahasiswa dan mahasisiwi Studi Agama-agama. Artikel ini menyoroti pada aspek biografi dan pemikiran keduanya terhadap pendekatan studi agama serta memotret kontribusi keduanya terhadap pendekatan studi agama. Studi komparasi terhadap pemikiran keduanya diperlukan dalam menghidupkan semangat keilmuan studi agama.

Article Details

How to Cite
hayati, sofiya, & Nuraini. (2024). PENDEKATAN DALAM MEMAHAMI AGAMA(KOMPARASI PEMIKIRAN A. MUKTI ALI DAN JOACHIM WACH). Jurnal Studi Agama, 8(1), 86-98. https://doi.org/10.19109/jsa.v8i1.23375
Section
Articles

How to Cite

hayati, sofiya, & Nuraini. (2024). PENDEKATAN DALAM MEMAHAMI AGAMA(KOMPARASI PEMIKIRAN A. MUKTI ALI DAN JOACHIM WACH). Jurnal Studi Agama, 8(1), 86-98. https://doi.org/10.19109/jsa.v8i1.23375

References

Ali, Mukti. 1975. lmu Perbandingan Agama (Sebuah Pembahasan tentang Methodos dan Sistema, Yogyakarta, Yayasan Nida.

Basuki, A Singgih. 2013. Pemikiran Keagamaan A. Mukti Ali, Yogyakarta, SUKA Press.

Jirhanuddin, Perbandingan Agama Pengantar Studi Memahami Agama-Agama, Jakarta, Pustaka Pelajar.

Saridjo, Marwan, 1982. Sejarah Pondok Pesantren di Indonesia, Jakarta, Dharma Bakti.

Wach, Joachim, 1996. Ilmu Perbandingan Agama : Inti dan Bentuk Pengalaman Keagamaan, Jakarta, Raja Grafindo Persada.

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.