Sistem Informasi e-Learning pada SMK 6 Palembang Berbasis Web
Main Article Content
Abstract
Perkembangan SMK Negeri 6 Palembang didirikan pada tanggal 09 Desember 1976 dengan lokasi di tengah kota, tepatnya di Jalan Mayor Ruslan Palembang. Permasalahan yang timbul yaitu belum adanya sistem informasi yang mampu memberikan kemudahan bagi siswa dan guru dalam menerima dan menyampaikan pelajaran tanpa terkendala ruang dan waktu serta mudah dalam mengakses materi. Sistem yang digunakan selama ini masih secara manual yaitu dalam kegiatan antara guru dan muridnya masih secara tatap muka, baik itu tentang pelajaran, latihan soal masih menggunakan selembaran kertas atau dicatat di papan tulis dan apabila ada pengumuman masih ditempelkan di papan pengumuman belum tentu murid tersebut melihatnya. Solusi dari permasalahan di atas adalah dengan membuat Sistem informasi E-Learning pada SMK 6 Palembang. E-Learning yang dibuat diharapkan akan meningkatkan mutu dan kualitas pendidikan, meningkatkan SDM guru dan siswa, memudahkan guru untuk alternative pembelajaran bermakna di samping pembelajaran konvensional yang ada di sekolah, dan mendorong siswa untuk aktif dalam meningkatkan tingkat percepatan dan penyerapan ilmu pengetahuan dan teknologi. Dalam membuat sistem informasi e-Learning pada SMK 6 Palembang akan menerapkan metode Web Engineering atau rekayasa web.
Article Details
How to Cite
Sari, F., Ruliansyah, R., & Avini, T. (2015). Sistem Informasi e-Learning pada SMK 6 Palembang Berbasis Web. JUSIFO (Jurnal Sistem Informasi), 1(1), 21-30. https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/jusifo/article/view/3812
Section
Articles
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
How to Cite
Sari, F., Ruliansyah, R., & Avini, T. (2015). Sistem Informasi e-Learning pada SMK 6 Palembang Berbasis Web. JUSIFO (Jurnal Sistem Informasi), 1(1), 21-30. https://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/jusifo/article/view/3812
References
Arikunto, S. (2010). Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
Jogiyanto. (2008). Metodologi Penelitian Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi.
Nugroho, A. (2005). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi dengan Metodologi Berorientasi Objek. Bandung: Informatika.
Pressman, R. (2001). Software Egineering: A Practitioner’s Approach. Mc Graw Hill.
Rahmasari, G. & Rismiati, R. (2013). E-Learning Pembelajaran Jarak Jauh Untuk SMA. Yrama Widya.
Sutabri, T. (2004). Analisa Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi.
Jogiyanto. (2008). Metodologi Penelitian Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi.
Nugroho, A. (2005). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi dengan Metodologi Berorientasi Objek. Bandung: Informatika.
Pressman, R. (2001). Software Egineering: A Practitioner’s Approach. Mc Graw Hill.
Rahmasari, G. & Rismiati, R. (2013). E-Learning Pembelajaran Jarak Jauh Untuk SMA. Yrama Widya.
Sutabri, T. (2004). Analisa Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi.